Tranding

Tempat bercerita

Tempat bercerita Oleh : Asyifa Rumah..Begitu teduh untuk di pandang dan begitu nyaman untuk di tempati..Ia bagaikan tempat pulang yang ternyaman di dalam diri…Di saat diri ini letih akan keadaan yang terus bergulir Tak pernah putus tak pernah henti.Masalah yang di hadapi,tak pernah bisa mengerti diri ini..Oooh tuhan akan kah diri ini menyerah dengan keadaan…?TENTU…

Share :
Read More

Program Makan Bergizi Gratis (MBG): Realita Bercita Rasa Angan-angan!

(Oleh: Berliana Putri, Mahasiswa Prodi Hukum UPN Bukittinggi) Program Makan Bergizi Gratis (MBG) adalah salah satu langkah strategis sekaligus andalan dalam pemerintahan Bapak Prabowo subianto untuk membangun sumber daya manusia (SDM) unggul sebagai fondasi Indonesia Emas 2045. Program MBG diluncurkan pada tanggal 6 Januari 2025 setelah melewati rangkaian pembahasan dan perdebatan yang panjang. Dalam APBN…

Share :
Read More

Menilik  Penegakan Hukum Di Penghujung Era Pemerintahan Jokowi

Menilik  Penegakan Hukum Di Penghujung Era Pemerintahan Jokowi Oleh: Viona Wahyu Rusnita,Mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Andalas Reformasi hukum selalu menjadi tantangan di setiap era pemerintahan, salah satunya era pemerintahan Jokowi. Era Pemerintahan Joko Widodo dimulai sejak periode pertama yaitu dari tahun 2014-2019 kemudian dilanjutkan pada periode kedua sejak 2019-2024 yang akan datang. Setelah menjabat hampir…

Share :
Read More

Ketika Tersangka Korupsi Menang Pilkada 2018

Ketika Tersangka Korupsi Menang Pilkada 2018 (Egip Satria Eka Putra, Ketua BPU KM Unand) Pemilihan kepala daerah (Pilkada) serentak tahun 2018 memberi banyak kejutan. Selain ada hasil pilkada yang dimenangkan oleh kotak kosong atas calon tunggal, Pilkada 2018 juga diwarnai oleh hasil yang mengejutkam dimana beberapa daerah pilkada justru dimenangkan oleh  calon yang berstatus sebagai…

Share :
Read More

Bahayanya Ketika TNI-Polri Jadi Penjabat (Pj.) Kepala Daerah

Bahayanya Ketika TNI-Polri Jadi Penjabat (Pj.) Kepala Daerah (Egip Satria Eka Putra, Mahasiswa S2 Ilmu Hukum Unand) Pengisian posisi kepala daerah untuk pemerintah daerah yang habis masa jabatan sebelum pilkada serentak 2024 mendatang menjadi perbincangan publik. Dilansiir dari Merdeka.com (5/01/2022), diketahui ada 101 kepala daerah yang masa jabatannya habis pada 2022 dan 170 kepala daerah…

Share :
Read More

Dari Demokrasi Menuju Kemakmuran

Dari Demokrasi Menuju Kemakmuran             (Egip Satria Eka Putra, Koordinator ME BPMAI Unand)      Istilah demokrasi diperkenalkan pertama kali oleh Aristoteles sebagai suatu bentuk pemerintahan, yaitu suatu pemerintahan yang menggariskan bahwa kekuasaan berada di tangan banyak orang (rakyat). Dalam perkembangannya, demokrasi menjadi suatu tatanan yang diterima dan dipakai oleh hampir seluruh negara di dunia.      …

Share :
Read More

Indonesia gabung BRICS, pemantik Krisisi Moneter Reborn?

(Oleh: Bagaskara Putra Utama, Mahasiswa Sastra Indonesia Universitas Negeri Yogyakarta) Langkah Indonesia untuk bergabung dengan BRICS bisa jadi awal dari masalah besar. Bukan masalah dari dalam negeri, tapi dari luar—lebih tepatnya, dari Amerika Serikat. Amerika selama ini dikenal sebagai negara yang paling sensitif terhadap dua hal: minyak dan dolar. Dan dengan bergabungnya Indonesia ke dalam…

Share :
Read More

Apresiasi Dirimu

(Photo by Pinterest.com) Apresiasi Dirimu Oleh: Asyifa Dari sepi kita belajar tentang “kita harus percaya dengan diri sendiri”Darii keramaian kita belajar “pentingnya hidup bersilaturahmiDari yang dewasa kita belajar “artinya perubahan”Dari yang kecil kita juga belajar “indahnya kesederhanaan”Semua proses yang kita lalui sampai detik ini, itu membutuhkan apresiasi untuk meng upgrade semangat baru.Mulailah menjadi pribadi yang…

Share :
Read More

Kepala Daerah Dipilih DPRD, Awal Kemunduran Bagi Demokrasi Indonesia?

(Oleh: Delfia Chynta, Mahasiswi Prodi Hukum UPN Bukittinggi) Presiden Prabowo Subianto menggulirkan wacana agar pemilihan kepala daerah (Pilkada) dilakukan oleh Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD), tidak lagi secara langsung dipilih rakyat. Pilkada melalui wakil rakyat bukanlah suatu kebijakan baru. Sistem pemilihan ini diterapkan pada masa orde baru di bawah kepemimpinan Presiden Soeharto. Setelah digulingkannya rezim…

Share :
Read More

Analisa Kasus: Kasus Pencemaran Nama Baik Melalui Media Sosial

(Oleh: Putra Arisandi, Mahasiswa Prodi Hukum UPN Bukittinggi) Dosen Pembimbing: Egip Satria Eka  Putra, SH.MH Pengantar / Ilustrasi / Pengenalan Kasus Di era digital saat ini, media sosial menjadi platform yang sangat berpengaruh dalam kehidupan sehari-hari. Melalui media sosial, seseorang bisa dengan mudah berinteraksi, berbagi informasi, atau bahkan menyampaikan opini dan kritik. Namun, penggunaan media…

Share :
Read More
id Indonesian