Dampak Melemahnya Rupiah: Refleksi dan Solusi untuk Masa Depan

(Oleh: Rista Endraswari, Mahasiswa Sastra Indonesia, Universitas Negeri Yogyakarta) Melemahnya nilai tukar rupiah terhadap dolar AS terus menjadi isu utama di Indonesia dalam bidang perekonomian. Pada awal April 2025, nilai tukar rupiah telah menyentuh angka Rp 17.000 per dolar AS, kondisi ini menjadi tantangan besar bagi perekonomian nasional. Fenomena ini tidak hanya berdampak pada sektor…

Share :
Read More

Kamu Alami Penipuan Online? Lakukan Hal ini!

(Oleh: Putra Arisandi, Mahasiswa Prodi Hukum UPN Bukittinggi) Kamu pernah alami penipuan secara online? misal beli barang di market place tetapi yang sampai ke tangan kamu tidak sesuai ekspektasi? Fiks kamu jadi korban penipuan online. Kamu ingin tempuh jalur hukum tapi bingung caranya gimana? Simak uraian berikit ini langkah-langkah yang bisa kamu lakukan. Berikit tata…

Share :
Read More

Kena “Prank” Saat belanja Online? Bagaimana perlindungan hukumnya? Simak Penjelasannya Berikut ini!

(Oleh: Siti Rahmah Yanti, Mahasiswi Prodi Hukum UPN Bukittinggi) Sebuah kasus. Ketika Saya atau kamu pernah belanja secara online, tetapi barang yang saya Terima tidak sama dengan yang saya lihat di foto iklan yang terpajang. Pertanyaan saya, apakah itu termasuk pelanggaran hak konsumenkonsumen? Bagaimana perlindungan hukum terhadap konsumen? Apakah saya dapat menuntut untuk mengembalikan uang…

Share :
Read More

Analisa Kasus: Penyebaran Berita Bohong Atau Hoaks Oleh Ratna Sarumpaet

Analisa Kasus Pelanggaran UU ITE Penyebaran Berita Bohong Atau Hoaks Oleh Ratna Sarumpaet (Oleh: Fitri Ali Warni, Mahasiswa Prodi Hukum UPN Bukittinggi) Dosen Pengampu: Egip Satria Eka Putra, SH., MH. Penyebaran berita bohong Ratna Sarumpaet muncul untuk pertama kalinya melalui Akun Facebook dari Swary Utami Dewi pada tanggal 2 Oktober 2018. Pada akun tersebut menjelaskan…

Share :
Read More

Analisa Kasus: Kasus Pencemaran Nama Baik Melalui Media Sosial

(Oleh: Putra Arisandi, Mahasiswa Prodi Hukum UPN Bukittinggi) Dosen Pembimbing: Egip Satria Eka  Putra, SH.MH Pengantar / Ilustrasi / Pengenalan Kasus Di era digital saat ini, media sosial menjadi platform yang sangat berpengaruh dalam kehidupan sehari-hari. Melalui media sosial, seseorang bisa dengan mudah berinteraksi, berbagi informasi, atau bahkan menyampaikan opini dan kritik. Namun, penggunaan media…

Share :
Read More

Analisa Kasus: Penyebaran Hoax Oileh Rizieq Shihab Tahun 2020

Analisa Kasus Penyebaran Hoax Oleh Rizieq Shihab Tahun 2020 (Oleh: Siti Rahmah Yanti, Mahasiswi Prodi Hukum UPN Bukittinggi) DOSEN PENGAMPU: EGIP SATRIA EKA PUTRA,S.H, M.H, CNNLP, C.GMC, C.PS, C.LQ Kata Pengantar Di era digital seperti sekarang, informasi dapat dengan mudah tersebar ke seluruh penjuru dunia dalam hitungan detik. Namun, kemudahan ini juga membawa dampak negatif,…

Share :
Read More

Analisa Kasus: Rebecca Klopper Diperas Lewat Video Syur (Pelanggaran UU ITE)

Analisa Kasus Pelanggaran UU ITE: Rebecca Klopper Diperas Lewat Video Syur Hingga Transfer 30 Juta (Oleh: Indra Ade Putra, Mahasiswa Prodi Hukum UPN Bukittinggi) Dosen Pembimbing: Egip Satria Eka Putra, SH, MH               Kasus video syur mirip artis Rebecca Klopper bukan hanya terjadi belakangan ini. Pada 2022, ternyata kekasih Fadly Faisal itu mengaku mendapatkan ancaman…

Share :
Read More

Klitih di Yogyakarta: Masalah yang Memerlukan Solusi Komprehensif

(Oleh: Alvin Arino, Mahasiswa prodi S1 Sastra Indonesia UNY) Klitih, sebuah fenomena kekerasan remaja yang marak di Yogyakarta, telah menjadi masalah serius yang memerlukan perhatian lebih dari semua pihak. Istilah “klitih” sendiri merujuk pada aksi kekerasan yang dilakukan oleh kelompok remaja, sering kali menggunakan senjata tajam, dan dilakukan tanpa alasan yang jelas, hanya untuk mencari…

Share :
Read More

Isu Daerah Harus Membuat Satu

(Oleh: Moehammad.F) Sorak serai penuh hormat, dalam tangkai berumah adat.Sejak buai ditaman adab, agar kelak jadi orang pandai.Pandai bertokoh elok laku, bertutur sopan abdi dahulu.Pikir maju rumah nan satu, sajak pituah bundo lagu. Bernagari yang satu, adat laku pedoman tuanku nan jadi pemangku jabatan satu.Mengiris suara dari pemilu, beda zaman dari satu batu.Anak keponakan sudah…

Share :
Read More

Rupiah Terjun Bebas: Saatnya Kita Buka Mata Soal Ketahanan Ekonomi

(Oleh: Azzahra Audelia Rachmi, mahasiswa prodi Sastra Indonesia, Universitas Negeri Yogyakarta) Akhir-akhir ini kita dikejutkan dengan kabar bahwa nilai tukar rupiah terhadap dolar AS yang turun cukup drastis sampai 1,84% dan bahkan nyaris menyentuh titik terendah dalam sejarah. Pada 8 April 2025, nilai tukar rupiah tembus sampai Rp16.860 per dolar AS. Angka ini sangat rendah…

Share :
Read More
id Indonesian